Career Planning 2021
Kebetulan BFAST dapet kesempatan untuk datang Career Planning hari kedua nih. Penyampaian materi oleh Dinda Richfiela selaku pemateri pada Career Planning hari kedua memberikan banyak ilmu serta tips seputar CV serta wawancara kerja. Ada sekitar lima sampai tujuh CV yang dibahas dan dikoreksi kak Dinda bersama dengan audience nih, jadi kita bisa tahu bagaimana CV yang bagus agar dapat menarik minat requiters. Kak Dinda juga memberikan simulasi wawancara kerja dalam bidang Marketing dan SDM lho. Hal ini ditujukan agar para mahasiswa mengetahui apa saja pertanyaan yang mungkin diajukan oleh recruiters kepada para calon staff-nya. Banyak banget kan yang bisa diambil dari webinar ini?
Leave a Comment